Otak Pelaku Teror Kepala Anjing ke Rumah Ketua LAM Pekanbaru ternyata Mantan Anggota Dewan
- Visi Indonesia
- 29 May 2021

VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (28/5/2021) pukul 09.00 WIB.
Hal ini dibenarkan Dirreskrimum Polda Riau Kombes Pol Teddy Ristiawan kepada VisiIndonesia.com, Sabtu (29/5/21) pagi.
Diungkapkannya, berdasarkan hasik penyelidikan, diketahui otak pelaku teror tersebut berinisial YS yang merupakan mantan anggota DPRD Kota Pekanbaru.
"Ya, tersangka telah diamankan saat berada di sebuah rumah makan yang ada di Kota Padang, Sumatera Barat," ujar Kombes Pol Teddy Ristiawan.
Setelah petugas berhasil melakukan penangkapan, pelaku langsung dibawa ke Polresta Pekanbaru guna diproses lebih lanjut.
Kasus ini sempat membuat heboh warga kota Pekanbaru, Kronologis kejadian teror ini terjadi pada Jumat (5/3/2021)lalu, saat itu pelapor hendak melaksanakan salat subuh di masjid dekat rumahnya. Pelapor melihat sebilah pisau dengan bercak darah.
Namun, usai pelapor melaksanakan Salat Subuh dan pulang ke rumahnya, ternyata terdapat 1 potong kepala anjing persis tergeletak di sebelah 1 bilah pisau yang pelapor lihat tadi.
Selanjutnya pelapor menyuruh anaknya melihat rekaman CCTV yang ada di rumahnya, dan ternyata diduga kejadian pelemparan tersebut terjadi pukul 22.35 WIB pada malam hari sebelumnya. Akibat kejadian tersebut, pelapor merasa tidak senang dan melaporkan kejadian tersebut ke Polresta Pekanbaru guna diproses lebih lanjut.
Untuk kronologis teror yang dilakukan oleh pelaku yang kedua pada korban M.Nasir terjadi pada Jum'at (5/3/2021) sekira pukul 23.00 WIB. Pelapor mendengar suara barang yang terjatuh di samping rumahnya.
Lalu pelapor keluar dari rumahnya dan melihat tembok di sebelah rumahnya ada bercak siraman bensin serta 1 botol Aqua berisi bensin. Namun, diduga pelaku telah kabur terlebih dahulu ketika pelapor keluar dari rumahnya.
Sebelumnya, beberapa pelaku aksi teror tersebut juga telah turut diamankan oleh pihak kepolisian masing masing Iwan, Didi, Boy dan TS alis Bob yang telah ditangkap lebih awal dalam kasus teror pelemparan potongan kepala anjing di rumah Kasi Penkum Kejati Riau, Muspidauan dan aksi percobaan pembakaran di rumah Sekretaris Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau, M Nasir Penyalai dikarenakan tidak terima dengan terpilihnya Muspidauan menjadi Ketua LAM Pekanbaru. (Ferry Anthony).
Related Posts
Paling Dicari
PROJO Riau Siap Kirim 25 Orang Hadiri di RAKERNAS PROJO VII
- 11 October 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Berlangsung Meriah, Sembilan Tatung Beraksi di HUT Dewa Qi Thian Ta Shen
- 07 October 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Ratusan Umat Hadiri Perayaan HUT Dewa Lo Chia Kong
- 05 October 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Ratusan Umat Beri Penghormatan dan Duka Mendalam Meninggalnya Suhu Tan Ing Hwa
- 29 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
1.300 Peserta Ikuti PresUniv Run 2025
- 23 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
PSMTI Riau Gelar Rapimprov
- 20 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
AXIS Nation Cup 2025, Tim Futsal Putra Terbaik se-Sumatera Siap Bertanding di Babak Regional Final di Palembang
- 15 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Joni Chang Terpilih Jadi Ketua PSMTI Siak
- 04 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
FOBI Riau Sukses Gelar Kejurda
- 03 September 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Dihadiri Kakanwil Kemenag Riau, Walubi Gelar Pisah Sambut Pembimas Buddha
- 28 August 2025
VISIINDONESIA.com - Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau bersama-sama dengan Satreskrim Polresta Pekanbaru berhasil penangkap otak pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah Muspidauan dan penyiraman bensin ke rumah M. Nasir, Jumat (2...
Comments (0)
There are no comments yet